Perseteruan Dua Kader Demokrat Kalteng Berlanjut! Giliran Koyem Gebuk Sriosako Dengan Pasal Perbuatan Penistaan dan Berita Hoax

Sebelumnya lanjut dia, Sriosako menyangkut pautkan permasalahan rumah tangganya antara dirinya dengan Wakil Walikota Palangka Raya Umi Mastikah.

“Ada tindakan fatal yang dilakukan oleh terlapor, dengan menyangkutkan permasalahan perceraiannya dengan Koyem yang mampu merusak hubungan rumah tangga dan persepsi publik” sambungnya.

Ia menegaskan, kasus tersebut merupakan urusan personal dari pribadi masing masing, yang tidak menyangkut jabatan Bupati Barito Utara maupun Sebagai Ketua DPD Demokrat Kalteng.

“kalaupun orang mencoba menghubung-hubungkan maka itu wajar-wajar saja, Karena kebetulan beliau Bupati aktif dan masih Ketua DPD Partai Demokrat Kalteng” lanjutnya.

“Makanya aku tegaskan laporannya tidak ada hubungannya dengan itu. Hanya imbas akibat perbuatan si terlapor ini. Menyangkut kredibilitas dan nama baik dia karena dia juga Bupati,” pungkasnya.

Siap Meladeni! Bupati Barito Utara H Nadalsyah Anggap Laporan H Sriosako Hanya Hiburan

Bupati Barito H Nadalsyah alias Koyem menganggap laporan yang dilayangkan H Sriosako alias H Sako kepada dirinya hanya sebuah hiburan.

Untuk diketahui, perseteruan antara Ketua Komisi IV DPRD Kalimantan Tengah (Kalteng) H. M Sriosako dengan Bupati Barito Utara H. Nadalsyah berlanjut.

Selasa 6 Juni 2023, Sriosako diketahui kembali mendatangi Markas Polisi Daerah (Mapolda) Kalimantan Tengah dan berencana melaporkan H Nadalsyah dengan pasal Undang-undang ITE

“Silahkan aja dia mau membawa kemana, dan aku siap meladeninya! Aku anggap itu hanya hiburan aja dari H Sako,”beber H Nadalsyah.

Loading poll ...
Tutup
KERJA SAMA DENGAN KAMI_20250629_231916_0000

You cannot copy content of this page