Jalan dan Jembatan Rusak, Karang Taruna Gunung Mas Ancam Tutup Jalan

Jalan dan Jembatan lintas provinsi Kalimantan Tengah Penghubung Gunung Mas-Palangka Raya dalam Konsisi Rusak Parah

“Pernah melakukan demo serta melakukan penutupan jalan, sudah ada solusi, katanya pembuatan jalan khusus, namun hingga saat ini tidak ada jalan khusus itu,” ucapnya.

Disamping itu, pihaknya juga mendesak pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah untuk segera melakukan perbaikan jalan dan jembatan yang sudah rusak, agar tidak memakan korban nantinya.

“Kami meminta untuk pemerintah provinsi Kalteng agar memperhatikan dan memperbaiki jalan lintas Palangkaraya kuala kurun ini,” pungkasnya.

Simak Berita Lainnya dari Cyrustimes dengan Mengikuti di Google Berita

Loading poll ...
Tutup
KERJA SAMA DENGAN KAMI_20250629_231916_0000

You cannot copy content of this page